Akar kayu bajakah merupakan obat kearifan lokal tanah dayak yang sedang hangat dibicarakan, karena khasiatnya dapat menyembuhkan penyakit kanker ternyata kayu dan akar bajakah ini juga mengandung seperti alkonoid, tannin, saponin, terpenoid sampai sel pitu gimia yang terkenal sebagai senyawa anti kanker.
Sebenarnya kayu bajakah ini adalah sebuah kayu yang konon dianggap mistis oleh beberapa masyarakat kalimantan. Kayu tumbuhan ini hanya hidup didaerah gambut dan tak banyak terkena sinar matahari seperti hutan belantara yang lebat. Tumbuhan ini juga sudah mulai langka karena beberapa hutan dijadikan masyarakarat dayak untuk bertani dan berkebun.
Karena kondisi tersebut bertekatlah beberapa siswa SMAN 2 Palangkaraya, Kalimantan yang melakukan menelitian terhadap kayu bajakah ini sampai - sampai berkat usaha dan do'a beberapa siswa ini mampu mengharumkan nama Indonesia dalam kompetisi Word Invention Olimpic (WICO) di Seoul Korea Selatan. Sehingga karena usaha siswa dari SMAN 2 Palangkaraya ini membuat penderita kanker mempunyai harapan untuk sembuh. Karena tak hanya dapat mengatasi pertumbuhan sel kanker, kayu bajakah ini menurut penelitian juga mampu menyembuhkannya.
Walaupun kayu bajakah mempunyai senyawa anti kanker yang dapat mencegah dan mengobati segala penyakit kanker ternyata ada manfaat lain lo dari kayu bajakah ini. Simak ulasan dibawah ini ya.
1. Mencegah Obesitas
Obesitas merupakan penyakit yang juga dikenal sebagai penyakit yang berbahaya. Terlalu berlebih berat badan seseorang mampu melemahkan kinerja jantung sehingga kinerja jantung tidak stabil, maka dari itu kayu bajakah ini juga mampu mencegah penyakit obesitas.
2. Mencegah Penyakit Jantung Dan Stroke
Selain memiliki senyawa anti kanker, ternyata menurut penelitian extrak kayu bajakan ini juga mampu mencegah penyakit jantung yang dapat mengakibatkan stroke.
3. Baik Untuk Kesehatan Kulit
Selain extrak kayu bajakah ini mampu mencegah penyakit jantung, ternyata kandungan Vitamin C yang tinggi ternyata sangat baik untuk kesehatan sel pada kulit kita, karena pada sebuah penelitian juga sudah terjawab bahwa memang kandungan Vitamin C yang banyak pada kayu bajakah ini baik untuk kulit.
4. Mempercepat Regenerasi Sel Dalam Tubuh
Beberapa orang yang sudah sembuh dari penyakit kanker membutuhkan sel sel baru jadi kayu bajakah ini juga wajib dikonsumsi ketika pasien yang sembuh dari kanker tersebut.
5. Mengandung Anti Bakteri
Selain anti kanker ternyata pada akar dan batang kayu bajakah ini juga mempunyai senyawa anti bakteri yang mampu membersihkan secara tuntas bakteri yang ada dalam tubuh kita.
6. Mempercepat Proses Penyembuhan
Memiliki anti kanker dan anti bakteri, dan ternyata tumbuhan ini juga mampu mempercepat proses penyembuhan terutama pada luka, karena kayu bajakah ini juga mengandung senyawa aktiv seperti tannin, flavonoid, saponin dan fenolik. Mungkin kayu bajakah ini juga mampu mempercepat penyembuhan luka pada penderita kencing manis, kita tunggu saja penelitian selanjutnya.
7. Kandungan Anti Oksidan Yang Banyak
Menurut penelitian kadungan anti oksidan dalam kayu bajakah ini sangatlah banyak, jadi tak heran rasanya kalau kayu bajakah ini mampu mencegah dan membunuh sel kanker pada penderita.
Semoga artikel tentang obat kearifan lokal kayu bajakah ini mampu menambah wawasan kita, dan semoga artikel ini juga bermanfaat bagi kita semua. Terima kasih sudah mampir diblog saya. Salam
EmoticonEmoticon